Jumat, 22 Maret 2013

CASH POINT

Cash Point adalah program aplikasi yang dibuat untuk membantu prosedur sistematis usaha kecil menengah dalam hal mengelola keuangan, pemantauan stok dan aktifitas transaksi kasir. Cash Point dapat digunakan untuk berbagai bentuk bidang usaha seperti retail, restoran dan lain-lain.


Software ini berlisensi 100% Free / Freeware, Anda dapat mendownload dan menggunakannya tanpa terkena pungutan biaya. Segera download Cash Point disitus resminya atau link yang telah saya sediakan di bawah.

Dengan fasilitas KASIR Anda dapat melakukan berbagai jenis transaksi, antara lain;

KASIR

    Transaksi Penjualan
    Transaksi Pembelian
    Transaksi Kas Masuk
    Transaksi Kas Keluar

MASTER
Dengan fasilitas MASTER Anda dapat menyimpan berbagai master data, antara lain;

    Master Data Jual Beli
    Master Data Penjualan
    Master Data Pembelian
    Master Data Kas Masuk
    Master Data Kas Keluar
    Master Data Pelanggan
    Master Data Supplier
    Master Data Karyawan

LAPORAN
Dengan fasilitas LAPORAN Anda dapat melihat dan mencetak berbagai jenis laporan, laporan yang dapat dilihat dan dicetak antara lain;

    Laporan Umum
    Laporan Penjualan
    Laporan Pembelian
    Laporan Kas Masuk
    Laporan Kas Keluar
    Laporan Rekapitulasi
    Laporan Stok

Jika Sobat tertarik silakan download dibawah ini

Download CASH POINT

Semoga bermanfaat yaa... silakan dipelajari..
Sumber : http://www.dafearsoft.org/dafearsoft-v1/index.php

Terima Kasih Atas Kunjungannya, Semoga Bermanfaat...
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Artikel Lainnya